Tutorial Cara Screenshot Pada Layar VIVO Y55s dengan Mudah

  • Sebagai salah satu vendor kelas dunia, Vivo mulai bermain ke level menengah ke atas. Salah satu produk smartphone terkenal milik Vivo yakni Y55s yang telah dibekali dengan processor Qualcomm Snapdragon 425, RAM dengan pilihan 2GB dan 3GB serta penyimpan internal sebesar 16GB. Namun, ternyata meskipun produknya sudah banyak dikenal oleh masyarakat di dunia, namun mereka masih saja bingung tentang bagaimana cara screenshot pada layar Vivo Y55s. Dapat dikatakan bahwa kombinasi tombol screenshot yang diterapkan di smartphone Vivo berbeda dengan ponsel android pada umumnya. Untuk itu secara lengkap kita infokan tutorial cara screenshot Vivo Y55s disini ;

     

     

    1. Pertama-tama tentukan terlebih dahulu area yang akan discreenshot Vivo Y55s
    2. Kemudian tekan tombol Power dan Home secara bersamaan dalam waktu beberapa detik.
    3. Nanti, layar akan bunyi shutter yang menandakan bahwa screenshot layar Vivo Y55s telah berhasil.
    4. Hasil dari screenshot tadi akan muncul di menu notifikasi atau aplikasi galery bawaan Vivo Y55s anda.

    Demikian cara manual melakukan screenshot pada layar Y55s dengan mudah dan cepat. Selamat Mencoba!